Toko retail dapat dibagi menjadi berbagai jenis berdasarkan skala usaha, tipe kepemilikan, produk yang dijual, dan teknik pemasaran.